
Sinopsis Film Korea Honest Candidate 2 (2022):
Film ini menceritakan tentang Joo Sang Sook (Ra Mi Ran), politisi yang berusaha mencalonkan diri keempat kalinya sebagai Majelis Nasional. Suatu hari, ia mengunjungi neneknya. Sepulangnya dari sana, ia mendadak tidak bisa berbohong. Dia bermimpi untuk kembali ke politik setelah gagal dalam pemilihan wali kota. Di film pertama, Jong Sang Sook merupakan anggota Majelis Nasional, kemudian berakhir dengan dirinya yang tidak lagi bisa berbohong. Sedangkan, seluruh karier politiknya didasarkan atas kebohongannya. Akhirnya, ia terpaksa tidak bisa lagi mengejar karier politik. Sementara, Kim Moo Yeol juga masih memerankan karakter yang sama, Park Hee Cheol. Ia merupakan tangan kanan Joo Sang Sook.
Info Movie:
Movie: Honest Candidate 2
Revised romanization: Jungjikhan Hoobo 2
Hangul: 정직한 후보2
Sutradara: Jang Yoo-Jeong
Penulis Naskah: Park Ha-Na, Jang Yoo-Jeong, Heo Sung-Hye
Produser: Jung Hye-Young
Sinematografer: Yoo Il-Seung
Genre: Comedy, Political
Jadwal Tayang: 28 September 2022
Durasi: 107 Menit
Distributor: Next Entertainment World
Negara Asal: Korea Selatan
Daftar Pemeran:
Kim Moo-yul
Ra Mi-ran
Yoon Kyung-ho
Download Film Korea Honest Candidate 2 (2022) Subtitle Indonesia
720p [Hardsub Indo]: Terabox | Hellabyte | Safefileku | GDrive | Stream